Operasi Pekat, Polres Jeneponto Jaring Mobil Pick Up Muat 10 Karung Ballo

    Operasi Pekat, Polres Jeneponto Jaring Mobil Pick Up Muat 10 Karung Ballo
    Tim Tindak Operasi Pekat Polres Jeneponto mengamankan satu unit mobil pick up Daihatsu Grandmax DD.8010.BC bermuatan 10 (sepuluh ) karung ballo. (foto: Indonesiasatu-Syamsir).

    JENEPONTO, SULSEL - Tim Tindak Operasi Pekat Polres Jeneponto mengamankan satu unit mobil pick up Daihatsu Grandmax DD.8010.BC bermuatan 10 (sepuluh ) karung ballo yang diperkirakan kisaran 200 liter lebih.

    Mobil fick up berwarna biru yang memuat 10 karung ballo tersebut terjaring dalam operasi pekat di jalan poros Jeneponto - Makassar, tepatnya di Kelurahan Pallenggu, Kecamatan Bangkala pada Selasa 16 Juli 2024 sekitar pukul 00.30 WITA. 

    Kasi Humas Polres Jeneponto AKP Bakri menyebut, supir mobil (pelaku) diketahui inisial H (21) bersama inisal M (15) warga Kabupaten Gowa.

    Kata dia, dari keterangan keduanya bahwa ballo tersebut diambil di rumah lelaki DN yang beralamat di Dusun Barandasi, Desa Turatea, Kecamatan Tamalatea, Jeneponto.

    "Dari pengakuan keduanya, ballo ini dia beli dengan harga Rp 11.000, - perliter. Sedangkan pelaku mendapatkan imbalan sebesar Rp. 100.000, - perorang, " ungkap AKP Bakri kepada media, Jumat (19/7/2024).

    Kedua pelaku tersebut telah dilakukan pemeriksaan dan barang bukti berupa mobil dan muatannya diamankan di satuan Reskrim Polres Jeneponto guna perampungan berkas perkara lebih lanjut, jelasnya (*).

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Beredar Video Siswa SMA di Jeneponto Adu...

    Artikel Berikutnya

    Dihadapan Kemendagri, Pj Bupati Jeneponto...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Raih ISO 9001:2015, SSDM Polri Terus Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Anggota
    Gelar Rakor Percepatan Penurunan Stunting, Pemkab Jeneponto Lakukan Langkah-langkah Ini
    Tak Ingin Bikin Susah Orang Tua, Wanita Berparas Cantik Asal Jeneponto Ini Pilih Jadi Sales Marketing
    Jaringan Tim Paslon Nomor 2 Paris-Islam Makin Menguat, Dukungan Suara untuk PASMI Mendominasi di Tiap Desa dan Kelurahan
    Tak Terbendung, Pendukung Nomor 2 Tumpah Ruah di Kecamatan Kelara saat Gelar Kampanye Dialogis
    Kepala Desa Tuju Sebut Program TMMD Kodim 1425 Jeneponto Memberi Manfaat Besar Bagi Masyarakat di Wilayahnya
    DPD Laskar 99 Bawakaraeng Jeneponto Serahkan Bantuan Kemanusiaan kepada Korban Kebakaran di Desa Bontojai
    Per-September, Lembaga Survei PT. IPI Merilis Elektabilitas ke 4 Paslon Pilkada Jeneponto, Paris - Islam Masih Teratas
    Marak Kebakaran, Si Jago Merah Dua Hari Berturut-turut Ratakan 3 Rumah Warga di Jeneponto
    Gelar Rakor Percepatan Penurunan Stunting, Pemkab Jeneponto Lakukan Langkah-langkah Ini
    25 Ribu Pendukung PASMI Hadiri Pengukuhan di Bangkala, Simpatisan Pastikan Paris - Islam Unggul di Bangkala Induk dan Barat
    Hari Kedua Operasi Ketupat Lipu, Poliklinik Polres Jeneponto Lakukan Pengecekan Kesehatan Gratis
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi
    TNI Berbagi, Dandim 1425 Jeneponto Dampingi Danbrigif 3 TBS Kostrad Serahkan Bansos kepada Warga Kurang Mampu
    Marak Pencurian, Polsek Tamalatea Gelar Patroli Malam di Tamanroya Sambil Lakukan Pulbaket
    Operasi Pekat, Polres Jeneponto Jaring Mobil Pick Up Muat 10 Karung Ballo

    Ikuti Kami